Cara Memasang Tool HTML Converter Di Blog

topgans.blogspot.com - Ngeblog tentu saja tidak akan jauh-jauh dengan yang namanya kode kode dan kode, baik itu HTML, CSS ataupun Javascript. Nah, kali ini saya akan memposting kepada teman-teman semua sebuah TOOL gadget yang saya rasa penting ada di dalam blog yaitu HTML CONVERTER , cekidot..









Seperti yang kita tahu dan yang selama ini kita lakukan, ketika kita akan memposting suatu kode HTML/Javascript ataupun mengedit kode CSS templates tentu saja ada beberapa kode yang harus di phrase atau di convert terlebih dahulu agar kode tersebut bisa terlihat atau berjalan dengan baik, misal kode script Iklan PPC (apabila ingin dipasang di dalam postingan).



Nah daripada kita bolak balik membuka situs yang menyediakan jasa Encode Decode (Convert) ini alangkah lebih baiknya kita pasang sendiri Tool ini di dalam blog kita pribadi.

Ok, tool gadget ini adalah buatan Google dan setelah saya coba pasang di blog saya sendiri ternyata tidak membuat load blog menjadi lama, jadi jangan khawatir apabila teman-teman ingin memasang tool ini di dalam blognya .

Berikut langkah-langkahnya : 

1. Silahkan sobat menuju ke link berikut ini: [gmodules.com]

2. Lalu editlah beberapa option untuk merubah tampilan gadgetnya sesuai dengan selera teman-teman,
Lihat Gambar

3. Ambil kode tool nya dengan klik "Dapatkan Kode",

4. Jika sudah, maka tool ini bisa teman-teman taruh di dalam postingan (buat postingan baru/halaman baru) atau bisa taruh di sidebar widget.

Seperti itulah sob bagaimana cara memasangTool HTML CONVERTER pada blogger, Semoga saja informasi ini bisa membuat blog teman-teman lebih lengkap dan tentunya tidak capek lagi harus bolak balik ke situs penyedia Convert HTML.


Selamat mencoba :)

Related Posts by Categories



5 comments:

Unknown said...

sepertinya bagus bro. dengan adanya tool html ini akan lebih memudahkan pembaca kita untuk keperluan conversi kode html agar lebih cepat dan praktis.

Unknown said...

wah iya bener banget biar ga ribet makassih triknya :)

BLOG PREMAN said...

Bagus ni tipsnya, bisa dicoba :D

Windows 7 Blog said...

wah, ada juga ternyata yg sperti ini...

CYBERBANUA said...

wahhh bagus nih kawan.... patut di coba :D

Post a Comment

Maaf kalau saya tidak sempat menjawab/membalas komentar anda, dikarenakan saya tidak online 24 jam.
Mohon gunakan kata-kata yang sopan dalam memberikan komentar.
Komentar SPAM, SARA dan sejenisnya tidak akan di tampilkan.

Next Prev home
Follow Topgans